Bagian BPJ Setda Mimika Sosialisasi E-Katalog Versi 6.0, Efisiensi transparansi Pengadaan Barang Jasa

Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Sekretariat Daerah Pemkab Mimika menggelar Sosialisasi pedoman dan tata cara penggunaan e-catalog versi 6.0 pada Rabu, 16 April 2025 yang di buka langsung Bupati Mimika Johannes Rettob di damping Wakil Bupati Mimika Emanuel Kemong.

E-katalog menjadi Inovasi penting dalam mendukung kerja-kerja Pemerintah dalam melakukan pengadaan Barang dan Jasa, mendukung pembangunan daerah dan pelayanan public melalui digitalisasi proses pengadaan melalui system elektronik.

E-katalog versi 6.0 menjadi versi terbarukan dan terupdate yang di luncurkan dengan berbagai fitur yang memudahkan untuk dapat di akses oleh kementerian, lembaga dan pemerintah daerah sebagai bentuk Efisiensi dan Transparansi.

Postingan Terbaru