Potensi Sagu Capai 142 Ribu Hektare di Mimika, Distanbun Fokus Lakukan Tata Kelola



Potensi sagu menjadi sumber pangan alternatif terbaik selain komoditi padi, jagung, kentang dan gandum yang menjadi sumber pangan dunia saat ini, dengan potensi sagu terbesar berada di indonesia seluas 1,2 juta hektare dari 2 juta hektare lebih potensi sagu di dunia yang tersebar di papua, maluku, sulawesi, kalimantan dan sumatra.Dikatakan sebagai sumber pangan alternatif terbaik karena sagu merupakan sumber pangan penghasil karbohidrat yang paling produktif didunia dengan kemampuan produksi hingga puluhan tahun hanya dengan sekali ditanam. Dikabupaten mimika, terdata 142.313 hektare potensi sagu yang tersebar di 15 distrik dengan kemampuan produksi mencapai 17 juta ton lebih dengan kisaran 120 ton per hektare pertahun di tiap distrik.

Postingan Terbaru