Satukan Visi Raker Perdana Pb Pon Papua Libatkan Empat Kabupaten Cluster Pon 20 Papua


Ketua harian pb pon papua yunus wonda mengatakan/  penyatuan persepsi dari seluruh pelaksana pon baik itu di provinsi/ kota dan kabupaten pelaksana pon 20 papua dari tiap bidang harus dimatangkan agar tidak terjadi kesalahan dalam pelaksanaan pon 20 mendatang terutama dalam melakukan validasi data jumlah atlit yang berkaitan langsung dengan bidang lainnya seperti bidang akomodasi/ konsumsi/ transportasi dan bidang lainnya yang bertalian langsung dalam suksesnya pelaksanaan pon 20 mendatang

Postingan Terbaru